Rupiah Kembali Melemah

Merosotnya harga minyak dunia hingga 29 dollar AS per barel dan perlambatan ekonomi China membuat nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat dibuka melemah pagi ini.

Berdasarkan data perdagangan Reuters seperti yang dilansir dari detik.com, dolar AS dibuka di level Rp 13.850, dibandingkan posisi sore kemarin di Rp 13.841.

Sementara sore ini, dollar kembali melemah di posisi 13.970 pada pukul 16.46 WIB.

Kondisi investor yang masih melakukan aksi tunggu terhadap kepastian bank sentral AS The Federal Reserve (The Fed) untuk meningkatkan suku bunganya secara gradual juga ditengarai mempengaruhi lemahnya rupiah terhadap dollar AS. (*dwi)

Sumber

www.beritasatu.com (foto)

Bagikan :
Baca Juga :   Resmi Diluncurkan, ORI019 Sudah Bisa Dibeli

Info Mahasiswa

Related Post

Skenario Terburuk Dampak Corona, Ekonomi Indonesia menurun 0,4 Persen
Skytrain Bandara Soekarno Hatta Mulai Beroperasi
Minyak Dunia Kembali Turun
Begini Nasib Program KPR Subsidi di Bank Syariah BUMN Usai Merger
Fakta-fakta Larangan Mudik, Diterapkan 24 April hingga Tak Boleh Keluar Zona Merah
Waspada! La Nina Berpotensi Tekan Laju Inflasi di Kuartal IV/2021

Kategori Artikel

Berita Terbaru
Informasi Penerimaan Magang di BPOM SDM Rev_02-01
Uncategorized

Kesempatan Magang Di BPOM

Untuk Mahasiswa/i Program Studi S1 Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Nasional. Silahkan mengirimkan surat ke Kepala BPOM cq Kepala

Read More »

Jadwal pelaksanaan PLBA T.A 2024/2025

Hari : Kamis 

Tanggal : 19 September 2024

Pukul : 07.00 – 17.00 WIB

Auditorium Universitas Nasional

FAKULTAS

  1. FISIP
  2. FAKULTAS BAHASA DAN SASTRA
  3. FAKULTAS TEKNIK DAN SAINS
  4. FAKULTAS TEKNOLOGI  KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA

Hari : Jum’at

Tanggal : 20  September 2024

Pukul : 07.00 – 16.00 WIB

Tempat : Auditorium Universitas Nasional

FAKULTAS

  1. FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
  2. FAKULTAS HUKUM
  3. FAKULTAS ILMU KESEHATAN
  4. FAKULTAS BIOLOGI DAN PERTANIAN

Tempat : Auditorium Universitas Nasional

Chat with Us!